Aspek yang harus diperhatikan untuk menulis populer adalah :
· Sederhana
1. Paragraf Sederhana
2. Kalimat baku maksimal 15 kata tiap kalimat
3. Menggunakan rumus sederhana SPOK
4. Menggunakan struktur tulisan
o Problem – Solusi
o Sebab – Akibat
· Orientasi Pembaca
1. Berempati maksudnya adalah kita tahu betul siapa pembaca tulisan kita
2. Tulisan harus mudah dipahami pembaca
3. Jangan menyiksa pembaca
4. Pahami bahwa pembaca sangat beragam
5. Bereksperimen kecil
· Hindari Istilah Asing
1. Menggunakan istilah popular
2. Reliable dan rasional
3. Jangan bersembunyi di balik istilah asing karna terkesan menutupi kekurangan kita
4. Menggunakan banyak istilah asing akan “ menyiksa “ pembaca
· Hindari Jargon, Singkatan, Akronim
1. Penggunaan yang berlebihan dapat menghambat proses komunikasi yang sedang berlangsung
2. Jargon biasa digunakan untuk “ persembunyian “ kejahatan spesifik dan konkrit
3. Penggunaan akronim dan jargon membiaskan tulisan
· Detil yang Relevan
1. Rinci dan detil
2. Tetap menggunakan bahasa yang mudah dipahami
3. Hindarkan kalimat yang tidak masuk akal
4. Sederhanakan angka
Tips Singkat Menulis Opini :
1. Buat kerangka tulisan
2. Kenali gaya bahasa yang digunakan media massa yang akan dituju
3. Buatlah judul yang mempengaruhi pembaca
4. Sertakan data sederhana sebagai pendukung
5. Masukkan kutipan singkat dari tokoh yang menulis hal serupa di media massa beberapa hari sebelumnya
6. Berikan data anda yang sedikit menjual
0 komentar:
Posting Komentar